Mengenai kegiatan belajar teknik listrik merupakan pelajaran yang mempelajari tentang rangkaian
panel kelistrikan serta sistem pendingin. Pada kesempatan ini saya akan
memperlihatkan suasana kegiatan belajar mengajar yaitu sedang melakukan praktek di bengkel
listrik SMK Negeri 1 Purworejo. Kami sedang melakukan praktek mebuat
panel pengendali, praktek pendingin, serta membuat perencanaan panel.
Berikut adalah sebagian dari kegiatan yang dilakukan oleh kami:
PRAKTEK PENGENDALI
|
Merangkai Kelistrikan |
|
Memasukann Baki Panel Pada Box Panel |
PRAKTEK SISTEM PENDINGIN
|
Blok Diagram Sistem Pendingin Kompresi |
|
Memasang Gauge Manifold |
|
Mengisi Gas Refrigerant |
|
Megukur Arus dengan tang ampermeter |
|
Megukur Suhu Section |
|
Megukur Suhu Evaporator |
Suasana Kelas Saat Membuat Perencanaan Panel
Berikut adalah cuplikan video suasana kegiatan belajarnya:
0 komentar:
Posting Komentar